Persoalan sampah yang tidak kian mereda menjadi perhatian bagi kita semua. Hal ini dikatenakan pola konsumsi kita, seperti penggunaan eksesif pada barang-barang bersifat sekali pakai. Mari belajar lebih banyak mengenai hal ini dengan mengikuti Seri ke-4 Webinar Smart Eco Campus ITS yang berjudul : “Journey to the Waste: From Zero to Hero”
Pembicara:
1. *Maurilla S. Imron* (Pelaku hidup minim sampah, Founder @zerowaste.id_official)
2. *Nurul Chasanah* (Bank Sampah Induk Surabaya)
Moderator:
*Afif Faiq Muhammad* (Alumni TL ITS, Mahasiswa S3 Univ Hokkaido Jepang)
Waktu: Sabtu, 22 Agustus 2020
Pukul 09.30-11.30 WIB
Melalui aplikasi zoom meeting
*Peserta akan mendapatkan e-sertifikat*
Yuks… ajak rekan dan kolega semua ..